Kombinasi Shortcut Keyboard Pada Windows

Setelah kemaren saya posting tentang Shortcut Untuk Para Blogger hari ini saya akan  bagikan Kombinasi Shortcut Keyboard Pada Windows ini hubungannya dengan perintah singkat pada PC atau Leptop kita.

Hampir semua program aplikasi ada Shortcut keyboardnya yaitu jalan pintas dalam menggunakan Komputer. Berikut adalah Kombinasi shortcut key pada Windows terbagi menjadi beberapa kategori berdasarkan pada fungsinya sebagai berikut:

Kombinasi tombol Sistem
Yakni kumpulan kombinasi perintah langsung kepada sistem.
  • F1 : Help
  • CTRL+ESC: Membuka Startmenu (atau dapat juga dilakukan dengan menekan tombol logo windows)
  • ALT+TAB: Beralih ke jendela program lain yang berjalan
  • ALT+F4: Menutup program
  • SHIFT+DELETE: Menghapus item file/folder secara permanen
  • Windows Logo+L: mengunci komputer (lock
Kombinasi tombol pada program aplikasi
Lebih kepada fungsi manipulasi pada teks misalnya pada ms.office, saya yakin kebanyakan dari kita sudah sangat familiar.
  • CTRL+C: Copy
  • CTRL+X: Cut
  • CTRL+V: Paste
  • CTRL+Z: Undo
  • CTRL+B: Bold
  • CTRL+U: Underline
  • CTRL+I: Italic
Kombinasi tombol secara umum
  • F10: Mengaktifkan singlekey-shortcut pada setiap menubar
  • SHIFT+F10: Hampir sama seperti fungsi klik kanan
  • CTRL+SHIFT+ESC: Membuka Task Manager
  • SHIFT: Menahan tombol ini pada saat memasukan CD pada CD-Room akan mem-bypass fungsi autorun
  • ALT+SPACE: Memunculkan menu utama pada sebuah jendela program
  • CTRL+TAB: Beralih antar child-windows (misalnya antar tab pada browser)
  • F2: Rename
  • F3: Find (Search)
  • CTRL+X: Cut
  • CTRL+C: Copy
  • CTRL+V: Paste
  • ALT+ENTER: Membuka jendela properties pada item yang dipilih
Kontrol folder/shortcut secara general
  • F4: Memilih lokasi folder (bila sedang membuka Windows Explorer)
  • F5: Refress
  • F6: Berpindah panel (bila sedang membuka Windows Explorer)
  • CTRL+Z: Undo
  • CTRL+A: Select all
  • BACKSPACE: Berpindah ke parrent folder (bila sedang membuka Windows Explorer) 
Kombinasi tombol dengan Logo Windows
  • Logo Windows: Start menu
  • Logo Windows+R: Membuka dialog box
  • Logo Windows+M: Minimize all
  • SHIFT+Logo Windows+M: Undo minimize all
  • Logo Windows+F1: Help
  • Logo Windows+E: Membuka Windows Explorer
  • Logo Windows+F: Fungsi "Find"
  • Logo Windows+D: Meminimize semua program yang berjalan
  • Logo Windows+Break: Membuka jendela System Properties
 Inilah beberapa Shortcut Keyboard Pada Windows semoga bermanfaat untuk anda semua dan jangan lupa tinggalkan jejak anda dengan cara berkomentar di bawah.
Kombinasi shortcut key pada Windows terbagi menjadi beberapa kategori berdasarkan pada fungsinya sebagai berikut - See more at: http://rasmaadhi.blogspot.com/2013/05/daftar-lengkap-kombinasi-shortcut-key-pada-windows.html#sthash.05CfJKJE.dpuf
Kombinasi shortcut key pada Windows terbagi menjadi beberapa kategori berdasarkan pada fungsinya sebagai berikut - See more at: http://rasmaadhi.blogspot.com/2013/05/daftar-lengkap-kombinasi-shortcut-key-pada-windows.html#sthash.05CfJKJE.dpuf
Kombinasi Shortcut Keyboard Pada Windows Rating: 4.5 Diposkan Oleh: tamiko

No comments:

Post a Comment