Enaknya Pakai Sublime Text

Bagi anda pragrammer pasti anda membutuhkan sebuah syntax/text editor untuk mengatur kode-kode yang anda inginkan, dengan demikian anda tidak salahnya mencoba software yang satu ini yaitu Sublime Text, banyak pegembang-pengembang yang menggunkan jasa saftware ini.

Software ini sangat gampang digunakan,, banyak fitur-fitur didalamnya sehingga dapat memudahkan pengguna dari software ini.

Software ini dapat digunakan di Linux, Windows, dan OS X, karena Sublime text bersifat bersifat cross-platform.

Software ini gratis, Namun, untuk menghilangkan tulisan “UNREGISTERED" dan message box yang menampilkan info tentang registrasi secara acak, anda harus membayar lisensi sebanyak kira-kira $70.hehe

Bila anda ingin menggunkan software ini silahkan anda ke http://www.sublimetext.com 

Sekian yang dapat saya bagikan hari ini semoga bermanfaat untuk anda-anda sekalian yang membutuhkannya.
Enaknya Pakai Sublime Text Rating: 4.5 Diposkan Oleh: tamiko

No comments:

Post a Comment