Cara Ganti Password WIFI SPEEDY

Hai para netter yang lagi pada sibuk2 cari cari ganti password router yang menggunakan Wifi Speedy TP-LINK. Bermain internet dengan Wifi adalah salah satu hal yang paling simple kita tinggal hidupkan leptop dan cari pasword wifinya bila itu adalah milik orang lain dan kita mau gratis.. Tapi kali ini saya mau bagikan tentang cara ganti password WIFI SPEEDY (TP-LINK) yang milik kita pribadi dan tahu pasword Admin.

Ok. Berikut adalah caranya

Ok bila anda ingin serius ingin mengganti password wifi adan yang pertama anda harus lakukan masukkan 192.168.1.1 di browser yang anda gunakan contohnya mozilla atau google chrome dan selanjutnya server akan minta anda memasukkan nama pengguna dan sandi. Silahkan masukkan apa yang diminta oleh servernya sesuai dengan registrasi instalasi yang anda pakai. bila anda tidak pernah mengubah nama pengguna silahkan anda masukkan dengan data standar nama biasanya diisi dengan "admin" (tampa tanda petik) di passwordnya juga "admin"( tampa tanda petik)



Ok sekarang kalau sudah masuk langsung kemenu interface Setup. Dan selanjutnya pilih Wireless.

Bila anda ingin menggantikan password Wireless anda, pada menu WPA2-PSK, pada kolom Pre-Shared Key, Dan silahkan ubah password Wifi Speedy anda menurut selera anda masing-masing, password biasanya terdiri dari 8-32 karakter. 
Kalau sudah selesai ganti pasword nya silahkan ke bawah dan SAVE selasai selamat pasword baru anda tergantikan. dan rutinlah ganti pasword wifi anda sehari-hari agar terhindar dari hal-hal yang tidak di inginkan sekian dan terima kasih.
Cara Ganti Password WIFI SPEEDY Rating: 4.5 Diposkan Oleh: tamiko

No comments:

Post a Comment